Santri
Karya: Fina Safa Sarira Ikhlasku menjadi santriMengabdi pada agama dan negriMemantapkan hatiDi jalan sang ilahiAkulah santri masakiniBerjuang diri sendiriBerproses dengan hakikiUsaha beserta do’a kepada sang ilahiKetika zaman semakin gilaPeraturan sudah dianggap tiadaSantri akan tetap setiaMeluruskan setiap pertentangan yang adaIkhlasku mengabdi pada negriMencari ridho sang ilahiMeski rintangan tak mau menepiHanya allah lah sang penyemangat hati